Postingan

Cara Mengetik 10 Jari Pada Keyboard

Assalamualaikum wr.wb Cara Mengetik 10 jari menggunakan keyboard QWERTY sambil melihat satu persatu huruf yang akan diketik memang sangat melelahkan, sampai-sampai kita saja bisa malas buat mengetik seperti itu terus. Untuk mengatasi hal yang melelahkan ini sebaiknya Anda belajar bagaimana cara mengetik 10 jari. Sebetulnya berlatih mengetik 10 jari itu tidak sulit, kita hanya membutuhkan caranya dan berlatih mengetik sesering mungkin. Saya dulu cara mengetiknya masih satu persatu alias 3 jari, tapi berkat latihan teknik mengetik 10 jari menggunakan mesin ketik manual, jadi kebiasaan sampai sekarang walau sekarang kita sudah beralih ke papan ketik elektronik seperti komputer, yang penting bagaimana Anda tahu teknik cara mengetik 10 jari, seperti bagaimana posisi letak jari-jari tangan Anda. Oke untuk awalnya anda harus tahu posisi awal jari ditempatkan. Berikut posisi awal jari ditempatkan : Berikut ini urutan posisi penempatan jari: Tangan Kiri Jari Kelingking : B
Postingan terbaru